Kurikulum Brush Studio didesain untuk para pemula hingga mahir dan dapat diikuti oleh berbagai usia.
Brush Studio memberikan pengajaran seni dan desain di sekolah - sekolah mulai dari jenjang TK hingga SMA, SMK yang telah disesuaikan dengan kebutuhan murid dan sekolah.
Kegiatan berbagi ilmu dan pengalaman seni dan desain di beberapa event sekolah, kampus dan online workshop.
Brush Studio secara rutin mengadakan kompetisi seru yang dapat kalian ikuti dan menangkan hadiah keren.
Kenali berbagai media seperti cat air, cat akrilik, pensil warna, hingga software gambar digital.
Sejak 2013 Brush Studio telah membentuk tim pengajar yang terdiri dari para praktisi.
Meningkatkan kualitas ilustrasi dan desain Anda baik sebagai hobi, akademis dan profesional.
Datang dan belajar langsung dengan Coach Brush Studio atau ikuti kelasnya secara online dimanapun Anda berada.
Brush Studio mengembangkan kurikulum yang terus diperbaharui dan dapat disesuaikan dengan minat dan kemampuanmu.
Brush Studio mempesiapkan kurikulum dan menyampaikan repor setiap semester.
"It's a super fun to learn at Brush Studio. I truly learn a laot and with each session I can see my skills improved. In my opinion it's really great because I really enjoyed the learning process and saw result at the same time"
"Materi yang diajari sesuai dengan tingkatandan minat murid. Coach juga mendorong murid untuk lebih semangat dalam berkarya. Sudah belajar banyak sih di Brush Studio, desain grafis, ilustrasi"
"Coach saya sangat baik dan sabar dan saya juga menyukai kelasnya. Saya harap saya dapat lebih meningkatkan ketrampilan desain grafis saya"
"Really useful class if you want to improve your art skills. I went without knowing anything about digital painting to being completely used to it in a matter of months. I really recommend this lesson, it will surely help"
"Materi yang diajarkan sesuai dengan tingkatan dan minat murid. Coach juga mendorong murid untuk lebih semangat dalam berkarya. Sudah belajar banyak sih di Brush"